Profindo Research 16 Maret 2023
Bursa Saham Amerika mayoritas melemah pada Rabu (15/3) karean kesulitan di Credit Suisse memicu kekhawatiran lebih lanjut tentang krisis perbankan yang membayangi dan memicu lebih banyak taruhan bearis...
Profindo Research 15 Maret 2023
Bursa Saham Amerika menguat pada Selasa (14/3) setelah pengumuman CPI AS yang menurun 0.5% secara YOY dari sebelumnya 6.4% di bulan Januari menjadi 6.0% di bulan Februari. Berkurangnya kegelisahan atas...
Profindo Research 14 Maret 2023
Bursa Saham Amerika bergerak beragam pada Senin (13/3) investor meninmbang penurunan tajam dalam imbal hasil treasury ditengah taruhan Federal Reserve yang kurang agresif dan gejolak perbankan SVB yang...
Profindo Research 13 Maret 2023
Bursa Saham Amerika kembali melemah pada Jumat (10/3) investor mengkhawatirkan bank-bank AS setelah kegagalan pemberi pinjaman profil tinggi untuk sektor teknologi membayangi laporan pekerjaan Februari...
Profindo Research 10 Maret 2023
Bursa Saham Amerika melemah pada Kamis (9/3) saham bank menciptakan hambatan terbesar sementara investor juga khawatir bahwa laporan pekerjaan hari Jumat dapat memacu kenaikan suku bunga yang lebih agr...