Profindo Research 24 Oktober 2022
Wall Street menguat pada Jumat (21/10/2022) dipicu harapan terbatasnya peningkatan suku bunga Federal Reserve Amerika Serikat setelah The Fed beranggapan bahwa saat ini merupakan saat yang tepat membicarakan kemungkinan untuk memperlamb...
Profindo Research 21 Oktober 2022
Bursa Saham Amerika Serikat melemah pada Kamis (20/10) ditengah sentiment rilis laporan keuangan perusahaan-perusahaan dan agresifnya The Fed dalam menaikkan tingkat suku bunga untuk menekan inflasi.DJIA -0.30%,...
Profindo Research 20 Oktober 2022
Bursa Saham Amerika Serikat ditutup melemah pada Rabu (19/10) ditengah rilis laporan kinerja kuartal 3 dan meningkatnya imbal hasil treasury US.
DJIA -0.33%, S&P500 -0.67%, Nasdaq -0.85%
Bursa Eropa ditutup lebih re...
Profindo Research 19 Oktober 2022
Bursa Saham Amerika Serikat menguat pada Selasa (18/10) setelah rilis laporan keuangan kuartal 3 bank-bank besar yang positif, lebih baik dibandingkan dengan estimasi, serta melemahnya treasury yield US.DJIA +1.12%, S&P...
Profindo Research 18 Oktober 2022
Bursa Saham Amerika Serikat menguat pada Senin (17/10) setelah rilis laporan keuangan kuartal 3 bank-bank besar yang positif, lebih baik dibandingkan dengan estimasi, meskipun isu resesi masih menjadi headline.
Bursa saha...